Kecamatan berhasil meraih Penghargaan Kecamatan dengan Hasil Pengawasan Kearsipan Internal Terbaik Tahun 2025. 🏆
Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas komitmen dan konsistensi Kecamatan dalam pengelolaan arsip yang tertib, rapi, dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Capaian ini tidak lepas dari kerja sama seluruh jajaran dalam meningkatkan tata kelola administrasi dan kearsipan sebagai bagian dari upaya mewujudkan pelayanan publik yang profesional, transparan, dan akuntabel.
Semoga penghargaan ini menjadi motivasi untuk terus meningkatkan kinerja dan mempertahankan kualitas pengelolaan kearsipan ke depannya. 💪✨

.jpeg)